Home / Headline / Kesehatan / Komunitas / Peristiwa

Minggu, 8 Oktober 2023 - 12:12 WIB

Peringati Maulid Nabi dan Sambut HSN, JRA Gelar Pengobatan Gratis

JagatSembilan.com | Tuban – Pengurus Jam’iyah Ruqyah Aswaja (JRA) hari ini gelar Pengobatan Gratis. Pengobatan itu sendiri dengan metode Qur’ani.

Acara itu dilaksanakan di Pondok Pesantren Uwais Al Qorni Dusun Karang kidul Desa Sidomukti Kecamatan Kanduruan Kabupaten Tuban Jawa Timur.

Acara itu dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW dan menyambut Hari Santri Nasional (HSN) tahun 2023.

Baca Juga  Peringati HSN, Muslimat NU Kalitidu Intruksikan Anggota Doa Bersama

Hadir dalam acara itu Allamah’Alauddin Shiddiqi Pendiri JRA, selain itu juga dihadiri para Masyayikh JRA, serta para praktisi pengobatan ala JRA dari Kabupaten Tuban, Blora, Bojonegoro dan Rembang.

Agus Priyono perwakilan JRA Bojonegoro mengatakan, dari Kabupaten Bojonegoro ada sepuluh delegasi.

Baca Juga  BUMN Jadi Sarang Teroris, BEM PTNU Gelar Demo Desak Erick Thohir Mundur dari Jabatannya

“Tadi kami berangkat bersama dari Bojonegoro pukul 06.50 dan sampai pukul 08.01 WIB,” terang Pak Agus sapaan akrabnya.

Dalam acara itu juga Ijazah Musalsal Bil Mushafahah, Ijazah Sanad Bukhori Muslim, Manasik Umroh dan Haji, serta pengobatan massal metode Qur’ani.

Share :

Baca Juga

Headline

Setelah Terima SK Caretaker, Pengurus Tancap Gas Silaturahim Ke MWCNU Purwosari

Headline

Dengan Tema “Panji Gerakan Benteng Ulama'”, Ansor Balen Gelar Konferensi XI

Headline

Dzuriyah K. Abdul Jabbar dan warga Gelar Maulid Nabi Muhammad dan Haul, Banser Dander Bantu Pengamanan

Headline

Telkomsel Hadirkan Ndarboy Genk di Bojonegoro dalam Festival Cooltura 2024

Headline

KPU Bojonegoro Tetapkan Pasangan Wahono-Nurul sebagai pasangan Cabup-cawabup Terpilih

Headline

PB HMI MPO Siap Luncurkan Buku Berjudul “Orkestrasi Demokrasi dan Narasi HMI

Headline

Meriah, Pelaksanaan Milad 8 Maos Sholawat di GOR Dabonsia

Headline

Harap Berkah Di Bulan Ramadhan, PSHT Sub Rayon SDN Sambiroto Ranting Kapas Cabang Bojonegoro Bagi Takjil 
error: Content is protected !!