Home / Keagamaan / Komunitas / Peristiwa

Jumat, 23 Juni 2023 - 19:31 WIB

Sibuk, Banser Dander Lakukan Pengamanan Di Dua Tempat

JagatSembilan.com | Bojonegoro – Banser Satkoryon Kecamatan Dander Kabupaten Bojonegoro Laksanakan Giat pengamanan dalam dua tempat berbeda. Jumat (23/06/2023). Yang pertama di Desa Sumberagung acara Rutinan Muslimat dan Fatayat Ranting, yang kedua acara Haflah Akhir Sanah Pondok Pesantren As Syifa Desa Mojoranu.

Untuk kegiatan yang di desa Sumberagung berlangsung pada pukul 14.00 WIB, sementara yang di Mojoranu mulai pukul 19.00 WIB. Banser dalam kegiatan itu bertugas sebagai pengatur lalulintas, pengarah jamaah, pengawalan Kyai dan tugas lain.

Baca Juga  Haflah Akhir Sanah, YP. Bustanul Arifin Gelar Pengajian Umum

Di desa Sumberagung ada empat personel, sementara di desa Mojoaranu ada tujuh personel.

Fatkhul Ulum memimpin apel sebelum pembagian tugas

Fatkhul Ulum S, Sy Kepala Satkoryon Banser Kecamatan Dander dalam keterangannya mengatakan, Alkhamdulillah Banser selalu dilibatkan oleh Masyarakat.

“Kita akan mencoba memenuhi permintaan dari yang membutuhkan kita,” kata Ndan Ulum sapaan akrabnya.

Yeli Saputro anggota Banser yang mencoba membantu pemasangan layar untuk pengunjung

Pria yang juga berprofesi sebagai guru SMK itu mengaku senang. Pasalnya Banser memang ada untuk kebutuhan yang apa saja yang bersifat positif.

“Semoga para personel yang selalu aktif dalam setiap kegiatan selalu diberi kekuatan untuk Khitmat lewat NU lillahi ta’ala.” pungkasnya sambil senyum

Baca Juga  Keutamaan Sholat Tarawih Malam ke-7

 

Share :

Baca Juga

Inspiratif

Menuju Filantropi yang Berdaya dan Bermartabat

Headline

Dari 4 Lomba di Raimuna Cabang XI Bojonegoro, MA Al-Rosyid Raih 3 juara Satu

Headline

Bersama Ibu PKK, KKN-T 14 Unigoro Kuatkan Ketahanan Pangan

Headline

Babinsa Koramil Dander Bojonegoro bantu Bersihkan Lumpur Akibat Banjir Bandang

Headline

Tangis Bahagia Keluarga Penerima Bedah Rumah Presisi dari Kapolres Bojonegoro

Headline

Nurul Azizah Nyoblos di TPS 03 Desa Sumbertlaseh 

Headline

Undang Ranting dan Lembaga, MWCNU Kalitidu Laksanakan Koordinasi HSN &  NU Award

Headline

Bersama DKPP, Dandim Bojonegoro Cek Lokasi Sumber Air